Kelajuan, Kecepatan, Percepatan: Pengertian, Rumus, Contoh Soal

Istilah kelajuan, kecepatan, percepatan di masyarakat seringkali dimaknai sama, yakni seberapa cepat benda bergerak dari satu titik ke titik yang lain. Pada speedometer kendaraan bermotor, angka yang tertera pada alat tersebut dimaknai sebagai kelajuan atau kecepatan kendaraan. Lantas, apa perbedaannya? Pengertian Kelajuan Pengertian kelajuan dan kecepatan seringkali dimaknai sebagai hal yang sama. Padahal, kelajuan merupakan

Getaran: Pengertian, Parameter, Rumus, Contoh Soal & Pembahasan

Getaran adalah suatu fenomena alam yang bisa kita temukan dalam kehidupan sehari-hari. Getaran bisa terjadi secara alamiah tanpa campur tangan manusia ataupun dibuat manusia. Getaran sendiri menurut Britannica diartikan sebagai gerakan bolak balik berperiode partikel suatu benda. Pengertian Getaran Getaran bisa diartikan sebagai gerakan bolak balik pada suatu periode tertentu dari partikel sebuah benda melewati

Gerak Harmonik Sederhana: Pengertian, Contoh, Rumus, Soal & Jawaban

Istilah getaran atau juga dikenal sebagai gerak harmonis merupakan gerakan bolak balik yang melewati lintasan yang sama dengan selang waktu bolak balik yang tetap atau dikatakan secara periodik. Ada banyak gerak harmonik sederhana seperti gerak ayunan anak-anak, gerakan bandul jam dan lainnya. Pengertian Gerak Harmonik Sederhana Gerak harmonik sederhana termasuk ke dalam salah satu jenis