Bola: Pengertian, Sifat, Rumus Luas Permukaan, Volume & Contoh Soal
Bola merupakan salah satu jenis bangun ruang tiga dimensi yang sangat banyak ditemukan di kehidupan sehari-hari. Bola sendiri termasuk bangun ruang sisi lengkung (BRSL) bersama dengan bangun ruang tabung dan kerucut. Bangun ruang bola dibentuk dari suatu lingkaran yang memiliki diameter AB. Selanjutnya lingkaran diputar terhadap titik tengah lingkaran, misalnya titik O dengan diameter AOB